Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Government
Video
Indeks
About Us
Social Media

Progres LRT Jabodebek Mencapai 58,3%

Foto ke 1 / 3

Direktur Utama PT ADHI Karya Tbk, Budi Harto (kedua kanan), Direktur Operasional II PT ADHI Karya Tbk Pundjung Setya Brata (kiri), Direktur Keuangan PT KAI (persero) Didiek Hartantyo (kedua kiri), dan Ketua Bidang Advokasi MTI (Masyarakat Transportasi Indonesia) Darmaningtyas (kanan) hadir menjadi pembicara pada Workshop PT. Adhi Karya Tbk yang mengusung tema Tepat Guna Pembangunan Infrastruktur: Studi Kasus Pembangunan LRT Jabodebek di Jakarta, Jumat (15/2/2019). Hinngga 8 Februari 2019 pembangunan prasarana LRT Jabodebek Tahap I yang dikerjakan ADHI dengan nilai pekerjaan Rp22,8 triliun telah mencapai 58,03% dengan rincian; linatasan 1, Cawang - Cibubur 78,5%; lintasa 2, Cawang - Kuningan - Dukuh Atas 46,1%; dan Lintasan 3, Cawang - Bekasi Timur 52,8%. Sementara itu hingga Januari 2019 ADHI telah mendapat kontrak baru senilai Rp 891,9 miliar (di luar pajak) di antaranya untuk proyek PLTA Asahan.