Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Government
Video
Indeks
About Us
Social Media

Kisah Orang Terkaya: Karl Hans Albrecht Jr, Terkaya di Jerman

Kisah Orang Terkaya: Karl Hans Albrecht Jr, Terkaya di Jerman Kredit Foto: Celeb Family

Sebagai putra dari Karl Hans Albrecht, Karl Jr menjadi pewaris yang tekun dalam menekuni bisnis supermarket sang ayah yang telah meninggal pada 16 Juli 2014.

Ayahnya sendiri, sang Karl Hans Albrecht lahir pada 20 Februari 1920 di Essen, German. Kalr mendirikan Aldi bersama saudara laki-lakinya, Theo, menjadi jaringan supermarket diskon internasional Aldi, yang pada tahun 2014 mengoperasikan lebih dari 5.000 gerai di 17 negara. 

Dia dan saudaranya mengambil alih bisnis hingga pada tahun 1960-an mereka mengoperasikan lebih dari 300 lokasi Albrecht Discount (kemudian disingkat menjadi Aldi) di seluruh Jerman Barat.

Dalam perselisihan tentang penjualan rokok, mereka memutuskan untuk membagi bisnis menjadi Aldi Nord (dioperasikan oleh Theo), yang memiliki toko di Eropa utara, dan Aldi Süd (dioperasikan oleh Karl) yang berkembang ke pasar internasional.

Halaman:

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Penulis: Fajria Anindya Utami
Editor: Fajria Anindya Utami

Bagikan Artikel: