Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Government
Video
Indeks
About Us
Social Media

Deretan Smartphone Paling Ciamik untuk Gaming di Tahun 2021

Deretan Smartphone Paling Ciamik untuk Gaming di Tahun 2021 Kredit Foto: Xiaomi
Warta Ekonomi, Jakarta -

Game bisa dikatakan penghilang penat ketika seharian bekerja maupun beraktifitas. Video game sendiri terkadang membutuhkan performa yang unggul dalam menjalankannya, tak jarang spesifikasi untuk menjalankan sebuah game cukup tinggi dan pastinya harga yang dibanderol tidak sedikit. Xiaomi redmi note 9 pro salah satunya, flagship ini juga akan masuk pembahasan kali ini.

Berikut ulasan mengenai ke 7 produk smartphone terbaik 2021, seperti dirangkum, Minggu (2/5/2021). Baca Juga: Sering Disebut-sebut Smartphone Ghoib, Ternyata POCO X3 Tuh Begini...

1. Xiaomi redmi Note 8 Pro

Bagi anda yang ingin mempunyai HP murah tapi cukup bertenaga, hp ini tidak akan mengecewakan anda. Menggunakan CPU Helio G90T dengan teknologi Liquid Cool, menjadikan ponsel ini nyaman digunakan bermain game tanpa perlu memikirkan suhu yang tinggi. Harga yang ditawarkan cukup terjangkau, yakni berkisar Rp2.699.000 – Rp2.999.000. 

2. Xiaomi Redmi Note 9 Baca Juga: Duet Bareng, Jababeka - PP Properti Pasarkan Hunian Smart Living Little Tokyo

Menggunakan chipset dari Mediatek Helio G85 serta serta baterai berkapasitas tinggi dengan ukuran baterai 5020 mAh serta teknologi fast charging. Smartphone ini dapat bermain hingga 13 jam lamanya, harga yang ditawarkan berkisar Rp2.249.000 – Rp3.595.000.

Baca Juga: Tegas! Bule Inggris Eks Napi Narkoba Diusir dari Bali

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Editor: Vicky Fadil

Tag Terkait:

Bagikan Artikel: