Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Government
Video
Indeks
About Us
Social Media

Tips Memilih Situs Konverter Youtube

Tips Memilih Situs Konverter Youtube Kredit Foto: Unsplash/Christian Wiediger
Warta Ekonomi, Jakarta -

Sekarang ini ada banyak sekali video yang ada di Youtube, termasuk video lagu dan juga video yang lainnya juga. Terkadang, orang itu ingin untuk melakukan download pada video tersebut atau juga mengambil audio dari video yang ada di Youtube. Sekarang ini, sebenarnya sudah ada cara untuk melakukannya, meskipun mungkin tidak banyak yang tahu caranya seperti apa.

Cara yang paling mudah untuk melakukannya adalah dengan menggunakan situs yang menyediakan aplikasi untuk download video dari Youtube. Bila ingin mengambil audionya, Anda bisa konvert dulu ke mp3 dan kemudian download mp3 dari video tersebut. Ada banyak sekali situs yang menyediakan aplikasi tersebut, salah satunya adalah situs Mp3now yang bisa mengubah video jadi mp3.

Baca Juga: Mengenal Cara Kerja Mesin Pencari Youtube

Cara Download Mp3 dari Youtube

Untuk melakukan download dalam bentuk mp3 tentu harus konvert dulu video menjadi mp3, dan ada situs yang bisa melakukannya sebenarnya. Nah, cara untuk melakukannya memang mungkin tidak banyak yang tahu, tetapi sebenarnya sih mudah saja untuk melakukannya. Berikut ini kami akan jelaskan bagaimana langkah untuk melakukan download mp3 dari video yang ada di Youtube.

  1. Mencari dulu situs yang menyediakan aplikasi untuk konvert video menjadi mp3 dan kemudian mengizinkan untuk download;
  2. Langkah yang kedua adalah Anda harus menyalin link dari video yang ada di Youtube yang ingin Anda download. Anda bisa melakukannya dengan mengeklik share di video Youtube dan akan muncul link dari video;
  3. Setelah itu Anda buka situs yang bisa dipakai untuk konvert mp3 dan juga download, dan akan ada tab untuk memasukkan link video Youtube;
  4. Anda tempel saja link yang sudah disalin tadi ke tab tersebut;
  5. Lalu di samping tab tersebut biasanya ada tulisan pilihan untuk file yang akan di-download, kalian bisa pilih mp3 untuk download mp3, dan mp4 bila ingin download file mp4; 
  6. Lalu klik convert dan nanti akan muncul link yang bisa Anda klik untuk kemudian download file dari video tersebut.

Tips Memilih Situs Konvert Download Youtube

Memang sekarang ini ada banyak sekali situs yang menyediakan layanan untuk mengubah file video dari Youtube menjadi mp3 dan format lainnya. Namun masalahnya, tidak semua situs itu aman lho. Ada beberapa yang mungkin akan memasukkan virus ke dalam device Anda. Nah, pada kesempatan ini kami akan jelaskan beberapa tips dalam memilih situs untuk download dari Youtube.

  1. Tips yang pertama adalah Anda harus mencari situs yang bisa dipercaya terlebih dahulu agar aman dalam download karena ada banyak situs yang memasukkan virus pada file sehingga itu akan bisa merusak device yang dipakai baik smartphone atau laptop. Jadi sebaiknya, cari dulu situs yang aman sebelum melakukan download melalui situs tersebut.
  2. Tips yang kedua adalah mencari situs yang bisa berjalan di semua platform browser yang ada dan berjalan dengan baik. Ada banyak sekali platform browser, dan tidak semua situs bisa berjalan dengan baik di semua browser untuk bisa dilakukan download. Kualitas dari situs itu sendiri akan terlihat dari kompatibilitas dari situs tersebut di berbagai browser.
  3. Tips yang ketiga yakni mempertimbangkan soal kemudahan dalam melakukan download pada situs tersebut, makin mudah makin baik. Kemudahan itu bisa dilihat dari beberapa hal, mulai dari petunjuk yang diberikan, penempatan situs dan penataan yang baik, dan lain sebagainya. Semuanya itu akan menunjang kemudahan kita dalam melakukan download.
  4. Tips yang berikutnya adalah soal format dari file yang bisa di-download, sebaiknya mencari yang dukungan format file lengkap. Jadi bukan hanya mp3 saja ya, mungkin bisa saja mp4 supaya kita bisa download video sekalian dari situs tersebut. Jadi kita tidak perlu mencari lagi situs lain bila ingin download video dari Youtube.
  5. Tips berikutnya adalah soal biaya, sebisa mungkin sih Anda mencari situs yang gratis saja karena sudah banyak yang gratis sebenarnya. Biasanya, ada situs yang berbayar, tetapi ada banyak fitur dan keuntungan lain yang ditawarkan oleh situs tersebut. Kalau kepentingannya hanya untuk download atau konvert Youtube ke mp4 sebenarnya cari yang gratis saja.
  6. Cari situs yang aman, maksudnya adalah yang tidak meminta data pribadi atau mengambil data pribadi dengan koneksi internet. Ada sih situs yang seperti itu dan ini harus dihindari supaya data pribadi kita tetap aman dan tidak kemudian disalahgunakan orang lain. Ini akan membuat proses download akan bisa berjalan dengan jauh lebih baik dan aman.
  7. Itulah beberapa tips untuk memilih situs dan juga langkah untuk konvert Youtube ke mp3 dan kemudian download.

Kunjungi: https://mp3-now.com/id

Baca Juga: Imigrasi Depak WN Turki dari Bali gegara Sembunyikan Buronan

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Editor: Puri Mei Setyaningrum

Tag Terkait:

Bagikan Artikel: